Calon Hero Banned! Ini Skill Mematikan Milik Dyrroth Mobile Legends
Seperti yang telah di informasikan sebelumnya oleh moonton, pada patch terbaru Mobile Legends akan rilis hero baru yaitu Terizla dan juga hero baru Dyrus.
Hero baru ini yang satu ini Dyrus, dijuluki sebagai pangeran dari abyss dan juga memiliki kemampuan yang cukup merepotkan bagi lawannya.
Kemungkinan Dyrus memiliki hubungan dengan hero selena karena berkaitan dengan iblis abyss, Penasaran? yuk simak kemampuan skill hero dyrus dibawah ini.
Pasif - Wrath of the Abyss
Saat rage dari hero dyrus mencapai angka tertentu, dia akan meningkatkan kemampuan [enhance] Skill Burst Strike dan Spectre step.
Setelah tiga serangan normal, hero Dyrus akan mengeluarkan circle strike, dan memberikan tambahan physical damage di dalam circle strike.
Skill Pertama - Burst Strike
Hero Dyrus melepaskan skill burst strike ke arah yang ingin dituju skill ini akan memberikan physical ke musuh dan memberikan efek slow.
Saat dalam mode enhanced, Burst Strike memiliki jangkauan lebih jauh, Memberikan tambahan damage lebih besar dan menambah efek slow terhadap musuh.
Skill Ultimate - The Destruction
Dyrus melakukan charge dengan cepat dan melepaskan Fatal Strike, memberikan physical damage ke lawan yang berada di jalurnya serta memberikan efek slow.
Itulah skill berbahaya milik Dyrus hero Mobile Legends, Dengan kemampuannya, Dyrus digadang-gadang akan menjadi hero favorit banyak orang sekaligus menjadi hero banned.
Banyaknya skill crowd control area serta kemampuan efek slow pada setiap skill dan memberikan damage pada waktu yang bersamaan membuat Dyrus semakin tidak terkalahkan.
Label: GAME & APLIKASI