Senin, 18 Maret 2019

7 Rekomendasi Anime Ecchi Terbaik!


Hai semuanya kembali lagi bersama saya enalblogger kali ini saya akan membahas tentang, 7 Rekomendasi anime ecchi atau anime H*ntai, nah buat kalian yang belum mengetahui, Apa Itu Anime Ecchi? Kebanyakan orang mengatakan Ecchi dan H*ntai itu adalah sesuatu yang sama, padahal itu salah Ecchi dan H*ntai itu tidaklah sama, bisa dikatakan Ecchi adalah versi yang lebih halus tanpa menampilkan banyak hal, sedangkan H*ntai menampilkan adegan yang kasar dan menampilkan banyak hal.

Jadi Apa Itu Anime Ecchi? Ecchi dalam bahasa kosakata Jepang berarti Mesum atau Genit, lvl nya berada lebih rendah dari H*ntai Anime Ecchi memang menampilkan adegan dewasa tapi hanya bagian yang diperbolehkan saja dalam hukum Jepang.

Kali ini saya akan memberikan Rekomendasi Anime Ecchi terbaik berdasarkan pengalaman saya sendiri Berikut Rekomendasinya.

Baca Juga : Anime Yang Akan Tayang Pada Musim Panas Summer 2019

Rekomendasi Anime Ecchi Terbaik!

1. Fuuka



Yang pertama adalah Fuuka, Anime ini menceritakan Haruna Yuu yang baru saja pindah ke kota, ketika dia pergi untuk membeli makanan, ia malah ditabrak oleh seorang gadis misterius dan membanting Handphone milik Yuu, Namun siapa sangka bahwa pertemuan itu adalah sebuah takdir.

2. Eromanga Sensei



Anime Eromanga-sensei, menceritakan tentang Masamune Izumi yang merupakan seorang novelis, Selain itu ia juga mempunyai ilustrator dengan nama pena, Eromanga-Sensei ia juga memiliki seorang adik bernama Izumi Sagiri yang selalu mengurung diri di kamarnya.

Setelah setahun, Izumi Sagiri menampakkan diri dihadapannya, dan lebih mengejutkan lagi bahwa adiknya merupakan Eromanga-sensei sang ilustrator tersebut, Lantas bagaimana kehidupan mereka selanjutnya.

3. Yuragi-Sou No Yuuna-San



Anime kali ini Yuragi-Sou No Yuuna-San menceritakan, seorang sma yang memiliki kekuatan supranatural bernama Fuyuzora Kogarashi, sejak kecil ia dapat melihat hantu dan sering kerasukan roh ia selalu gagal dalam pekerjaannya karena dirasuki roh jahat kemudian ia belajar menjadi cenayang roh untuk mengusir roh yang masih gentayangan dibumi untuk kembali ke akhirat.

Suatu hari saat dia membutuhkan tempat untuk tinggal, ia menemukan penginapan murah bernama, Yuragi Manor yang dulunya adalah penginapan dengan sumber air panas yang sangat populer, kini biaya sewa sangat murah karena didalam penginapan tersebut ada hantu gentayangan yang mayatnya ditemukan disana, nah kehidupan baru Fuyuzora Kogarashi dan gadis hantu pun dimulai.

4. Trinity Seven



Arata Kasuna kehidupan biasa nya berubah ketika kejadian magis yang diketahui adalah ''Fenomena Kehancuran'' menghancurkan kota tempat tinggalnya, setelah itu ia bertemu seorang gadis yang menyamarkan sebagai adiknya hijiri dan teryata ia adalah Grimoire, pertemuannya dengan penyihir hebat bernama Lilith, setelah itu ia memutuskan untuk bergabung dengan Akademi Royal Bibliya, tempat tujuh gadis cantik dan hebat yang dikenal sebagai Trinity Seven.

5. Gakusen Toshi Asterisk



Ayato Amagiri adalah seorang Genestella muda yang baru pertama kali masuk akademi Rikka adalah sebutan Kota Akademi yang berdiri diatas air, Kota ini lebih dikenal dengan sebutan Asterisk, tempat dilaksanakannya pertempuran terbesar didunia, Dimulailah pertempuran hebat para Genestella untuk mewujudkan impiannya masing-masing.

6. Zero no Tsukaima



Zero no Tsukaima menceritakan tentang Louise Francoise Le Blanc de La Valliere adalah seorang penyihir payah yang tidak bisa melakukan apapun, meskipun ia belajar di sekolah sihir bergengsi Tristain Akademi, para murid di sekolah sihir menjulukinya ''Louise the Zero'' Saat upacara suci pemanggilan hewan peliharaan Louise memanggil seorang manusia, mengikuti Saito, saat ia menyesuaikan diri dengan kehidupan barunya, Saat Louise membuktiktikan bahwa ia ada lebih dari sekedar nama.

7. Grand Blue




Yang Terakhir adalah, Grand Blue anime ini menceritakan lori Kitahara yang baru saja pindah ke izu untuk kuliah, disana ia menetap dirumah pamannya saat pertama kali sampai ia, melihat sekumpulan pria telanjang sambil minum, teryata mereka adalah anggota klub Diving disinilah kehidupan baru lori dimulai.

Akhir kata :

Namun itulah 7 rekomendasi anime bergenre ecchi terbaik menurut saya. bagaimana menurutmu mengenai anime diatas tulis komentar kalian dibawah ini.

Label: